Hadiri HUT ke 100 desa Bunta, Bupati Morut Beri Pesan Menyentuh

Hadiri HUT ke 100 desa Bunta, Bupati Morut Beri Pesan Menyentuh?

Hadiri HUT ke 100 desa Bunta, Bupati Morut Beri Pesan Menyentuh

Respon Aktual - Bunta, desa kecil di Kecamatan Petasia Timur Morowali Utara, merupakan salah satu desa yang kaya dengan potensi alamnya.

Baca Juga: Bupati Morut Beri Perhatian Khususnya Penanganan Kebersihan Kota Jelang HUT Kabupaten

Desa yang menyimpan banyak sejarah perjuangan melawan penjajah, diyakini akan berkembang lebih maju karena di desa itu berdiri sebuah perusahaan raksasa yang bergerak di bidang pertambangan nikel.

Baca Juga: Pemkab Morut Anggarkan Rp40 Miliar Pembangunan Ruang Perawatan Pasien

Dengan adanya perusahaan raksasa, otomatis ada pergerakan ekonomi yang luar biasa akibat bertambahnya pencari kerja di PT GNI.

Bupati Morowali Utara Dr. dr Delis J Hehi, foto MCDD

Untuk itu Bupati Morowali Utara Dr. dr Delis Julkarson Hehi MARS berpesan penting adanya pembenahan administrasi desa/kependudukan serta penataan permukiman.

Baca Juga: Pemkab Morut-GNI Teken MoU Perluas Kesempatan Kerja Anak Daerah

Sehingga diperlukan adanya data akurat terkait masuknya orang luar ke desa baik sebagai pekerja maupun yang akan tinggal menetap.

 Berikut Pesan Penting Bupati Delis.

• Keakuratan data kependudukan 

Data kependudukan berperan penting dalam sistem administrasi desa terkait masuknya orang luar yang melamar di perusahaan.

• Penataan Permukiman.

Dengan banyaknya pencari kerja, tentu persoalan penataan kawasan permukiman perlu diatur sedimikian agar tidak menganggu aktivitas perusahaan dan juga penduduk setempat.

Sebab dengan masuknya orang dari luar daerah, bukan hanya pencari kerja namun para pedagang luar daerah akan berlombah mendirikan tempat usahanya.

• Menghormati Adat Istiadat.

Bupati Delis kepada semua, utamanya warga pendatang agar menghormati budaya serta adat istiadat penduduk lokal, dengan begitu kerukunan, kedamaian dan keamanan senantiasa terjaga demi kemajuan desa Bunta.

Baca Juga: Bupati Delis Serahkan Sertifikat Tanah Bagi Warga Mori Atas

Bupati Delis berpesan agar momen peringatan ke 100 desa Bunta dapat merepleksi sikap kebersamaan dalam satu perjuangan untuk desa yang lebih maju dan berkembang. Pungkasnya.

Momentum hari jadi yang ke 100 tahun 2022 desa Bunta, dirangkaikan dengan peresmian monumen Wulanderi sebagai simbol perlawanan dan juga kemenangan rakyat melawan penjajah.

Editor: Karolin Larope| Sumber Media Center Delis Djira 





Nama

Adhyaksa,54,ADVERTORIAL,8,Amerika,1,Banggai,4,Banjir Bandang,1,Banjir Rogo,1,Bayangkara,29,Bhayangkara,49,Bina Marga Sulteng,3,bpjn palu,2,BPJN Sulteng,1,BPPW Sulteng,8,Buol,14,BWS Sulawesi III,1,BWSS III,1,Claresta Taufan,2,Covid 19,6,DAERAH,131,Donggala,3,Edukasi,1,Entertainment,2,FOTO,7,GADGET,6,In Picture,6,Infrastruktur,187,Jaksa Menyapa,1,Jalan Provinsi,2,Kabar Kampus,27,Kemenkumham Sulteng,1,Kesehatan,11,Kotaku,1,LIPUTAN KHUSUS,7,Morut,11,NASIONAL,49,News,15,Opini,1,Palu,8,Parimo,3,Pemkab Buol,19,Pemkab Morut,191,Pemkab Sigi,45,Pemkab Tolitoli,8,Pemkab Touna,1,Pemkot Palu,19,Pemprov Sulteng,43,Pendidikan,1,Peristiwa,1,Polsek Lampasio,1,PPKM Mikro,1,PT Vale Indonesia,3,SELEB,4,Sigi,35,Sorotan,4,SPORT,13,Timnas Indonesia,1,Tokoh,1,Toli Toli,2,Top News,174,Wisata,3,
ltr
item
Berita Harian Terkini dan Terbaru Hari Ini Palu Sulawesi Tengah | Respon Aktual: Hadiri HUT ke 100 desa Bunta, Bupati Morut Beri Pesan Menyentuh
Hadiri HUT ke 100 desa Bunta, Bupati Morut Beri Pesan Menyentuh
Hadiri HUT ke 100 desa Bunta, Bupati Morut Beri Pesan Menyentuh?
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjLRR5alYKmzmB3jFuO3VVxZzuh9funKcptxw3ZTYgB6741QbtxUyucPiP833PurowFTgYHeYGDDp7VwkLOKbp6dqgKnvfBrMVXsu5xIychKKuTvsVjcjANNl7N0sixktE3H_KidDhc3JgDUsRt5O1fIKH7Dd2v64etmnPC3BuNzNh46vKfw3ws7mAQMg/w320-h180/IMG-20220723-WA0000.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjLRR5alYKmzmB3jFuO3VVxZzuh9funKcptxw3ZTYgB6741QbtxUyucPiP833PurowFTgYHeYGDDp7VwkLOKbp6dqgKnvfBrMVXsu5xIychKKuTvsVjcjANNl7N0sixktE3H_KidDhc3JgDUsRt5O1fIKH7Dd2v64etmnPC3BuNzNh46vKfw3ws7mAQMg/s72-w320-c-h180/IMG-20220723-WA0000.jpg
Berita Harian Terkini dan Terbaru Hari Ini Palu Sulawesi Tengah | Respon Aktual
https://www.responaktual.online/2022/07/hadiri-hut-ke-100-desa-bunta-bupati.html
https://www.responaktual.online/
https://www.responaktual.online/
https://www.responaktual.online/2022/07/hadiri-hut-ke-100-desa-bunta-bupati.html
true
2245629800180977334
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy