Bupati Sigi Hadiri Serah Terima Huntap dari Yayasan Bumi Tangguh

Pemeritah daerah sangat mengapresiasi upaya yang tulus dari Yayasan Bumi Tangguh memberikan bantuan pembangunan Huntap bagi empat desa di Sigi

Bupati Sigi Hadiri Serahterimah Huntap dari Yayasan Bumi Tangguh

Respon Aktual - Yayasan Bumi TangguH merupakan salah satu dari sekian banyak yayasan yang memberikan kontribusinya terhadap masyarakat korban bencana alam 2018 silam, bersama Caritas Switzerland memberikan bantuan pembangunan hunian tetap khususnya warga masyarakat yang berada di desa Baluase Kecamatan Dolo Selatan Kabupaten Sigi.

Bantuan huntap yang telah dibangun menggunakan metode balutan ferosemen, tak hanya di desa Baluase namun ada beberapa desa seperti Wisolo, desa Walatana, desa Bulubete merupakan desa yang masuk dalam program pembangunan huntap yang dilakukan Yayasan Bumi Tangguh- Carita Switzerland.

3 tahun silam telah berlalu, tepat 9 Pebruari 2022 Bupati Sigi Muhamad Irwan menghadiri Serah Terima Huntap di desa Baluase. 

Bupati Sigi menyebutkan, pemeritah daerah sangat mengapresiasi upaya yang tulus dari Yayasan Bumi Tangguh memberikan bantuan pembangunan Huntap bagi empat desa di Kecamatan Dolo Selatan.

Sebagai pemeritah daerah berharap kepada warga di empat desa yang telah mendapatkan Huntap agar dirawat serta dijaga dengan baik.

Bupati juga menegaskan kepada camat serta kepala desa agar dapat memberikan informasi terkait persoalan yang dialami masyarakat terkait pemenuhan Huntap.

Sementara Ketua Yayasan Bumi Tangguh menjelaskan, pembangunan Huntap fase pertama progresnya telah rampung sebanyak 160 unit Huntap, sementara untuk pekerjaan rehab rumah sebanyak 40 unit, serta membangun jamban sebanyak 200 unit kepada empat desa penerima manfaat.

Sedangkan di fase ke dua, pihaknya telah merencanakan membangun 105 unit Huntap, sementara untuk rehab rumah warga sebanyak 65 unit termasuk pembuatan jamban sebanyak 170 unit.

Pada fase dua progresnya hingga saat ini telah capai sebanyak 50 unit Huntap y
telah selesai dibangun, rehab rumah sudah 30 unit dan pembuatan jamban sebanyak 80 unit. Pungkasnya. Sumber Prokopim Kabupaten Sigi.

Editor: Lina Larope

Nama

Adhyaksa,54,ADVERTORIAL,8,Amerika,1,Banggai,4,Banjir Bandang,1,Banjir Rogo,1,Bayangkara,29,Bhayangkara,49,Bina Marga Sulteng,3,bpjn palu,2,BPJN Sulteng,1,BPPW Sulteng,8,Buol,14,BWS Sulawesi III,1,BWSS III,1,Claresta Taufan,2,Covid 19,6,DAERAH,131,Donggala,3,Edukasi,1,Entertainment,2,FOTO,7,GADGET,6,In Picture,6,Infrastruktur,187,Jaksa Menyapa,1,Jalan Provinsi,2,Kabar Kampus,27,Kemenkumham Sulteng,1,Kesehatan,11,Kotaku,1,LIPUTAN KHUSUS,7,Morut,11,NASIONAL,49,News,15,Opini,1,Palu,8,Parimo,3,Pemkab Buol,19,Pemkab Morut,191,Pemkab Sigi,45,Pemkab Tolitoli,8,Pemkab Touna,1,Pemkot Palu,19,Pemprov Sulteng,43,Pendidikan,1,Peristiwa,1,Polsek Lampasio,1,PPKM Mikro,1,PT Vale Indonesia,3,SELEB,4,Sigi,35,Sorotan,4,SPORT,13,Timnas Indonesia,1,Tokoh,1,Toli Toli,2,Top News,173,Wisata,3,
ltr
item
Berita Harian Terkini dan Terbaru Hari Ini Palu Sulawesi Tengah | Respon Aktual: Bupati Sigi Hadiri Serah Terima Huntap dari Yayasan Bumi Tangguh
Bupati Sigi Hadiri Serah Terima Huntap dari Yayasan Bumi Tangguh
Pemeritah daerah sangat mengapresiasi upaya yang tulus dari Yayasan Bumi Tangguh memberikan bantuan pembangunan Huntap bagi empat desa di Sigi
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEjjb5KGo77JaHjLovRpOjLl0CtnmyGSlgj6NFmJJ2AZHFkwfupweTN72Lkt4C-F5YzLxOOyyVYN65oY9Qvfsrt83YNuZLY-HqiNMM8WWQ2kkJ8CBnEdjJMMDEs9z8r89q6r0tYVFKbjZpOFIO51E4HTUHR8zuacLzNgAFJDI6bHgg0Ji2ocp4rOpmtsaw=w320-h179
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEjjb5KGo77JaHjLovRpOjLl0CtnmyGSlgj6NFmJJ2AZHFkwfupweTN72Lkt4C-F5YzLxOOyyVYN65oY9Qvfsrt83YNuZLY-HqiNMM8WWQ2kkJ8CBnEdjJMMDEs9z8r89q6r0tYVFKbjZpOFIO51E4HTUHR8zuacLzNgAFJDI6bHgg0Ji2ocp4rOpmtsaw=s72-w320-c-h179
Berita Harian Terkini dan Terbaru Hari Ini Palu Sulawesi Tengah | Respon Aktual
https://www.responaktual.online/2022/02/bupati-sigi-hadiri-serahterimah-huntap.html
https://www.responaktual.online/
https://www.responaktual.online/
https://www.responaktual.online/2022/02/bupati-sigi-hadiri-serahterimah-huntap.html
true
2245629800180977334
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy