Wabub Buol Monitoring Seleksi PPPK Jabatan Fungsional Guru

Buol, Respon Aktual - Wakil Bupati Buol H. Abdullah Batalipu, S.Sos, M.Si, melaksanakan monitoring pelaksanaan seleksi Pegawai Pemerintah De...

Buol, Respon Aktual - Wakil Bupati Buol H. Abdullah Batalipu, S.Sos, M.Si, melaksanakan monitoring pelaksanaan seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) jabatan Fungsional Guru Bertempat di SMKN 1 Biau.

Turut hadir dalam kunjungan tersebut para pejabat di lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Buol, Pimpinan serta para Dewan Guru SMKN 1 Biau.

Disela-sela monitoring, Wakil Bupati menyapa dan memberikan motivasi  para peserta yang sedang melaksanakan ujian Computer Assisted Test (CAT) agar percaya pada kemampuan diri masing-masing dalam pelaksanaan seleksi ini.

" saya datang saat ini untuk melihat bapak ibu sekalian dalam menjalankan kebijakan pemerintah, saya yakin bahwa Bapak dan Ibu saat ini punya kemampuan dalam menjawab soal-soal yang ada, selama ini Bapak dan Ibu sekalian telah mengabdikan diri sebagai tenaga guru baik itu kontrak maupun sukarela, untuk itu yakin dan percaya usaha dan ikhtiar Bapak Ibu dapat  membuahkan hasil yang diinginkan, selamat mengikuti seleksi ". tuturnya

" Sekaligus juga saya menyampaikan atas nama Bupati Buol memberikan apresiasi dan penghargaan bagi Pimpinan dan para guru SMKN 1 Biau yang telah memfasilitasi pelaksanaan kegiatan seleksi kali ini, semoga ini menjadi ikhtiar kita bersama untuk dapat menyukseskan program pemerintah dalam hal penerimaan guru melalui progtam P3K ". Ujarnya

Untuk diketahui kegiatan seleksi PPPK Tenaga Guru yang berlangsung di SMK 1 Biau diikuti oleh 692 peserta yang dibagi beberapa sesi selama 4 ( empat) hari, mulai tanggal 13 September 2021 dan berakhir pada tanggal 16 September 2021. Humas



Nama

Adhyaksa,63,ADVERTORIAL,8,Amerika,1,Banggai,4,Banjir Bandang,1,Banjir Rogo,1,Bayangkara,29,Bhayangkara,56,Bina Marga Sulteng,3,bpjn palu,2,BPJN Sulteng,1,BPPW Sulteng,8,Buol,14,BWS Sulawesi III,1,BWSS III,1,Claresta Taufan,2,Covid 19,6,DAERAH,131,Donggala,3,Edukasi,1,Entertainment,2,FOTO,7,GADGET,6,In Picture,6,Infrastruktur,210,Inftastruktur,1,Jaksa Menyapa,1,Jalan Provinsi,2,Kabar Kampus,27,Kemenkumham Sulteng,1,Kesehatan,11,Kotaku,1,LIPUTAN KHUSUS,7,Morut,11,NASIONAL,49,News,26,Opini,1,Palu,8,Parimo,3,Pemkab Buol,19,Pemkab Morut,191,Pemkab Sigi,45,Pemkab Tolitoli,8,Pemkab Touna,1,Pemkot Palu,19,Pemprov Sulteng,43,Pendidikan,1,Peristiwa,1,Polsek Lampasio,1,PPKM Mikro,1,PT Vale Indonesia,3,SELEB,4,Siaran Pers,6,Sigi,35,Sorotan,4,SPORT,13,Timnas Indonesia,1,Tokoh,1,Toli Toli,2,Top News,194,Wisata,3,
ltr
item
Berita Harian Terkini dan Terbaru Hari Ini Palu Sulawesi Tengah | Respon Aktual: Wabub Buol Monitoring Seleksi PPPK Jabatan Fungsional Guru
Wabub Buol Monitoring Seleksi PPPK Jabatan Fungsional Guru
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg75CWcG0XRoo5djA7R03iMLzqSDWj2LuQ3Hjcnhp6mQsNSL4AT4hhATpqY4uX7PHofyGAzwks5Ghfzm9AA07EZjreojxsAYR_BRE6ZXyHzIsuxoB9Y74wvLLTgJhj2GayCJsKjZKAJWoqR/s320/IMG-20210916-WA0046.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg75CWcG0XRoo5djA7R03iMLzqSDWj2LuQ3Hjcnhp6mQsNSL4AT4hhATpqY4uX7PHofyGAzwks5Ghfzm9AA07EZjreojxsAYR_BRE6ZXyHzIsuxoB9Y74wvLLTgJhj2GayCJsKjZKAJWoqR/s72-c/IMG-20210916-WA0046.jpg
Berita Harian Terkini dan Terbaru Hari Ini Palu Sulawesi Tengah | Respon Aktual
https://www.responaktual.online/2021/09/wabub-buol-monitoring-seleksi-pppk.html
https://www.responaktual.online/
https://www.responaktual.online/
https://www.responaktual.online/2021/09/wabub-buol-monitoring-seleksi-pppk.html
true
2245629800180977334
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy